Ciri-Ciri Penyakit Jantung Ditinjau Dari Macamnya

 


Ciri ciri Penyakit Jantung sangat penting dikenali. Hal itu dikarenakan jantung merupakan salah satu dari sekian penyakit mematikan setelah AIDS dan juga Kanker. Kebanyakan orang yang mengidap penyakit berbahaya ini tidak merasakan tanda-tanda apapun. Untuk itu, sangatlah penting jika kita mengenali penyakit jantung ini sejak dini agar bisa melakukan pencegahan sejak awal. Ciri ciri penyakit jantung ini bisa dilihat dari macam penyakit jantung itu sendiri. Untuk itu, sebelum membicarakan ciri dan tandanya, akan lebih baik jika mengetahui macamnya terlebih dahulu. Hal tersebut bisa memudahkan anda melakukan pencegahan.

Mengetahui Ciri ciri Penyakit Jantung dari Sebabnya

Ada lima macam penyakit jantung yang berhasil didiagnosis dokter yang bisa menunjukkan ciri ciri penyakit jantung. Yaitu penyakit jantung koroner, penyakit jantung bawaan, serangan jantung, Pericarditis, dan gagal jantung. Jenis pertama adalah jantung koroner. Penyakit jantung jenis ini di timbulkan karena pembuluh darah kecil yang menyempit. Padahal, fungsi pembuluh darah kecil itu sendiri sangat penting yaitu memasok oksigen beserta darah ke jantung. Para tenaga ahli menyebut proses ini ateklerosis. Penyempitan tersebut terjadi karena lemak darah dan zat lain mengendap dan dari kumpulan tersebut plak terbentuk sehingga pembuluh darah jantung menyempit.

Yang kedua adalah penyakit jantung bawaan. Penyakit jantung jenis ini dibagi menjadi dua yaitu Sianotik dan Asianotik. Selanjutnya yang ketiga adalah serangan jantung. Anda harusmemperhatikan ciri ciri penyakit jantung. Penyakit jantung jenis ini adalah jenis penyakit jantung yang paling mematikan karena terjadi secara mendadak. Serangan jantung disebabkan oleh aliran darah yang terhambat sehinggga jantung tidak berfungsi. Selain ciri ciri ini sebaiknya anda juga harus tahu apa penyebab penyakit jantung koroner.

Selanjutnya adalah Pericadis. Pericadis adalah penyakit jantung. Sebab utama penyakit ini adalah karena infeksi yang biasa terjadi karena bakteri, jamur ataupun virus HIV. Jika anda pengkonsumsi obat-obat tertentu secara aktif, maka anda harus membaca obat-obat tersebut. Anda harus tahu apakah obat tersbut menimbulkan efek samping berupa peradangan dada pericardenis, agar cara mengatasi penyakit jantung yang anda lakukan efektif. Dan yang terakhir adalah gagal jantung. Untuk itu anda harus mewaspadai ciri ciri penyakit jantung.

Ciri Ciri Penyakit Jantung Secara Umum

Ciri pertama yang biasa dirasakan oleh para penderita jantung adalah nyeri yang terasa di bagian dada. Nyeri tersebut terjadi berulang-ulang selama beberapa menit. Mungkin sekitar dua puluh menit atau lebih. Setelah merasakan nyeri yang luar biasa dibagian dada sebelah kiri, penderita akan mengeluarkan keringat dingin. Pada saat itu, penderita akan merasa lehernya seperti tercekik. Penderita juga mendadak pingsan tapi sesaat dia kembali tersadar. Hal tersebut dikarenakan adanya gangguan irama jantung. Selain itu, ada beberapa bagian tubuh terasa kesemutan seperti jari dan telapak tangan atau rahang. Dengan memperhatikan berbagai hal-hal ringan tersebut, maka anda bisa mengetahui sejak awal ciri ciri penyakit jantung.

0 Komentar

Posting Komentar

Post a Comment (0)

Lebih baru Lebih lama